Minggu, April 20, 2025
No menu items!

Kalahkan Korea Selatan, Ini Skema Timnas U-23 Indonesia untuk Lolos Olimpiade Paris 2024!

satuindonesia.co.id, Doha – Timnas U-23 Indonesia baru saja mengukir sejarah dengan lolos ke babak semifinal Piala Asia U-23 2024 setelah menang atas Korea Selatan lewat adu penalti dengan skor 11-10 (2-2).

Pada babak semifinal Timnas U-23 Indonesia akan bertemu dengan pemenang antara Arab Saudi dan Uzbekistan. Dimana pertandingan antara Arab Saudi dan Uzbekistan akan berlangsung pada Jum’at (26/4/2024) pukul 21.00 WIB.

Dengan kemenangan atas Korea Selatan ini, peluang Indonesia untuk dapat berlaga di Olimpiade Paris 2024 terbuka lebar.

Berikut adalah skema peluang Timnas U-23 Indonesia untuk lolos ke Olimpiade Paris 2024, dilansir dari beberapa sumber :

1. Timnas U-23 Indonesia memenangkan laga di babak semifinal.

2. Kalah di babak semifinal, namun menang pada laga perebutan tempat ketiga/medali perunggu.

3. Kalah pada babak perebutan tempat ketiga, namun lanjut bertanding pada play-off melawan perwakilan Afrika, Guinea, dan memenangkan laga tersebut.

TERPOPULER

TERKINI

10 Manfaat Labu Siam untuk Kesehatan dan Tips Mengolahnya

Samarinda, Satu Indonesia – Labu siam merupakan salah satu sayuran yang sering dijumpai dalam berbagai hidangan khas Indonesia.Sayuran ini memiliki tekstur renyah dan rasa...